Dimana bangkai kapal-kapal tua Indonesia berakhir?

Dimana bangkai kapal-kapal tua Indonesia berakhir? Tahun 2020 hanya ada 23 kapal yang tercatat “Sejumlah besar senyawa karsinogen dan zat beracun (PCB, PVC, PAH, TBT, merkuri, timbal, asbestos, isosianat, asam sulfat) tidak hanya meracuni pekerja tetapi juga dibuang ke tanah dan perairan pesisir” 4 Februari 2021 – Sebagai negara kepulauan, Indonesia memiliki sekitar 35.000 kapal

Serikat buruh Australia Mengecam Penemuan Asbes di Kapal Ferry Baru

(24/08/2020) MUA (Serikat Maritim Australia) mengecam pemerintah NSW karena mengizinkan pembuatan feri baru Sydney yang dibangun di luar negeri setelah tiga kapal yang baru-baru ini dikirim melalui Pelabuhan Newcastle ditemukan mengandung asbes atau asbestos. Feri kelas sungai baru, empat di antaranya berlabuh di Carrington setelah tiba dari Indonesia awal bulan ini, kapal kapal itu dinyatakan

Fakta Tentang Asbes Krisotil – Tragedi Kesehatan Manusia & Bencana Ekonomi

FAKTA TENTANG ASBES KRISOTIL  TRAGEDI KESEHATAN MANUSIA & BENCANA EKONOMI Sumber Daya Informasi untuk Dialog Kebijakan   Apa itu asbes krisotil dan produk apa yang digunakan? Asbestos adalah serat mineral silikat alami. Asbes krisotil, atau asbes putih, merupakan salah satu dari 6 jenis asbes. Asbes krisotil adalah satu-satunya bentuk asbes yang masih ditambang dan diperdagangkan

Larang Penggunaan Asbes di Kota Bandung Sekarang Juga!

Bandung – Asbes merupakan mineral murah, kuat, dan tahan api namun berbahaya bagi kesehatan jika menghirupnya. World Health Organization (WHO) telah menyatakan bahwa asbes menyebabkan lebih dari 110.000 orang meninggal setiap tahunnya karena penyakit akibat asbes. Lebih dari 60 negara juga sudah melarang penggunaan bahan material ini karena telah merasakan bencana yang diakibatkannya. Sayangnya di

PERHATIAN DARI DUNIA AKAN ASBES DI INDONESIA MAKIN TINGGI

Korban asbes sudah bermunculan di Indonesia sejak tahun 2008. Para korban yang ditemukan berasal dari kalangan pekerja. Kemunculan korban ini mungkin saja dapat ditemukan lebih cepat jika saja situasi Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) pada industri di Indonesia berpihak kepada para pekerja. Alat pelindung diri sesuai standar, besarnya biaya pemeriksaan kesehatan tahunan, penerapan sistem manajemen

RILIS INDONESIA BAN ASBESTOS NETWORK TERKAIT GEMPA LOMBOK

=============  “JANGAN TANAM BOM KESEHATAN DALAM REKONSTRUKSI LOMBOK” Gempa dahsyat mengguncang Nusa Tenggara Barat (NTB). Daya guncang sebesar 7 SR meluluhlantakkan Lombok Utara, Lombok Timur dan Kota Mataram. Kepala Humas dan Informasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana, Sutopo Purwo Nugroho, mengatakan, 76.765 unit rumah rusak dan korban jiwa yang tercatat sebanyak 555 orang meninggal sementara 390.529

Industri Asbes Menuju Akhir

International Ban Asbestos Secretariat atau IBAS, merilis sebuah artikel pada tanggal 3 Mei 2018 yang berjudul “Dramatic Fall in Asbestos Production”. Artikel tersebut menginformasikan bahwa produksi asbes di dunia mengalami penurunan yang drastis. IBAS mengutip angka perkiraan yang dikeluarkan oleh Lembaga United State Geological Survey (USGS) yang memang angka produksi asbes menurun tajam. Produksi asbes

Dokter RS Persahabatan: Sudah ada 21 Penderita Mesothelioma

Dokter RS Persahabatan: Sudah ada 21 Penderita Mesothelioma Jakarta – Penelitian kasus kanker paru-paru yang dilakukan dokter RS Persahabatan mengungkap 21 penderita mesothelioma. Hal ini terungkap dalam kuliah umum yang menghadirkan Dennis Nowak, profesor kedokteran okupasi dan ahli paru-paru Jerman, Kamis 19 April 2018. Mesothelioma adalah kanker yang menyerang mesothelium, yaitu lapisan jaringan tipis yang

Laporan Berita TRTWorld: Asbestos, a time bomb in Indonesia

Dalam semangat yang baik – namun sangat sakit. Sriyono adalah ayah tiga anak – tinggal di pinggiran ibukota Indonesia. Dia memiliki penyakit yang tidak dapat disembuhkan yang kemungkinan akan berkembang menjadi kanker. Asbestosis disebabkan oleh menghirup serabut asbes, bahan isolasi yang dilarang di banyak negara maju – dan Indonesia adalah salah satu pengguna terbesar di